Bangga sekali setelah melihat pengumuman aku masuk SMAN 2 Bojonegoro, salah satu sekolah faforit dikota ledre ini. Sekolah yang selalu aku idam idamkan. Ketika pra mos aku masuk di kelas X3. disana aku menemukan teman-teman baru yang agak sombong awalnya tapi akhirnya kamipun bisa melewati masa – masa kelas X bersama – sama. Kami sering mengadakan...
